Jumat, 04 Mei 2018

Cara Mengolah Buah Manjakani Untuk Kesehatan Miss V


Cara mengolah buah manjakani - Negara Indonesia merupakan negara yang memiliki kekayaan hayati yang begitu melimpah, salah satunya buah. Banyak sekali berbagai jenis buah yang tumbuh dan memiliki berbagai manfaat bagi kesehatan. Salah satunya buah manjakani yang dipercaya memiliki banyak manfaat, apabila di konsumsi para wanita. Pada kesempatan kali ini kita akan membahas cara mengolah buah manjakani untuk kesehatan intim wanita.

Tips Olah Buah Manjakani Untuk Kesehatan Miss V

Tips Manjakani Untuk Kesehatan Miss V

Sebelum kita membahas cara mengolahnya, alangkah lebih baik kita tau manfaat buah manjakani. Sehingga kita akan semakin yakin khasiat yang terkandung dalam buah manjakani. Berikut manfaat buah manjakani untuk kesehatan Miss V:

Menghilangkan bau tak sedap pada Miss V
Buah manjakani dapat membantu menghilangkan bau tak sedap pada organ kewanitaan. Memanfaatkan ramuan buah manjakani untuk membasuh Miss V secara rutin untuk mendapatkan hasil yang maksimal.

Mengembalikan elastisitas Miss V
Selain dapat menghilangkan bau tak sedap pada Miss V, buah manjakani juga dapat mengembalikan elastisitas Miss V. Bagi ibu-ibu hamil yang sudah melahirkan pasti organ intim akan semakin longgar. Salah satu cara untuk mengembalikan elastisitas Miss V yaitu dengan memanfaatkan ramuan dari manjakani secara rutin.

Berperan sebagai alat kontrasepsi
Ternyata buah manjakani juga dapat dijadikan sebagai alat kontrasepsi alami dengan mengkonsumsi ramuan buah manjakani secara rutin.

Tentu kalian mulai penasaran tentang ramuan buah manjakani. Pasti sudah tidak sabar ingin mencoba membuat ramuan ini dan merasakan khasiatnya. Berikut ini cara mengolah buah manjakani untuk kesehatan Miss V.

  • Langkah pertama yaitu memilih buah manjakani kering yang memiliki kualitas bagus. Untuk mendapatkan buah manjakani kalian tidak perlu susah mencarinya karena sudah tersedia di pasar tradisional.
  • Apabila tidak ada buah manjakani yang kering maka harus menjemur buah manjakani sampai kering dulu. Kalau sudah kering tumbuk buah manjakani sampai halus.
  • Setelah halus, campurlah air sampai agak mengental. Anda juga dapat menambahkan madu sebagai bahan campuran agar organ intim wanita semakin harum.
  • Ramuan pun siap untuk digunakan membasuh daerah kewanitaan.


Selain bermanfaat untuk wanita, ramuan buah manjakani juga bermanfaat bagi para pria. Bagi pria ramuan ini dapat membantu memperkuat daya tahan pada saat melakukan hubungan suami istri. Sehingga dengan memanfaatkan buah manjakani akan membuat pasangan suami istri mencapai kebahagiaan dan sama-sama terpuaskan.

Demikian cara mengolah buah manjakani yang sederhana dan mudah untuk dipraktekkan di rumah. Semoga dengan informasi ini dapat menambah pengetahuan kita serta dengan adanya ramuan buah manjakani mampu menciptakan keromantisan pada suatu keluarga.