Sabtu, 26 Mei 2018

Cara Menghilangkan Jerawat Batu Yang Paling Akurat Dalam 30 Menit

Anda yang memiliki jerawat batu di wajar yang tentu cukup menjengkelkan, cara menghilangkan jerawat batu alami akurat yang kami bahas ini bisa jadi pilihan yang terbaik. Bagaimana jadinya jika wajah kita timbul jerawat batu. Pastinya Anda tidak akan percaya diri bersapaan dengan orang lain. Begitulah rasanya memiliki jerawat batu di kulit wajah. Karena membuat kita tidak akan minder dan akhirnya tidak percaya diri ketika bergaul dengan orang lain.

Apa Itu Jerawat Batu 

Cara Menghilangkan Jerawat Batu

Baik pria maupun wanita, tentu sudah tidak asing lagi dengan jerawat batu. Pasalnya, masalah ini menjadi masalah yang paling umum dialami oleh pria dan wanita di seluruh dunia. Jerawat merupakan benjolan di wajah yang disebabkan oleh menyumbatnya pori-pori kulit yang biasanya disertai dengan nanah dan darah. Orang yang memiliki jerawat bisa dipastikan akan hilang percaya diri. Pasalnya, jerawat mampu merusak penampilan seseorang.

Ada banyak cara menghilangkan jerawat batu yang bisa dicoba. Misalnya, dengan menggunakan bahan - bahan alami yang dapat dengan mudah kita temukan. Bisa disebut cara alami ini adalahc ara yang tengah populer diberbagai hal. Pasalnya, bisa disebut bahwa cara untuk menghilangkan jerawat ini cukup aman untuk digunakan. Karena tidak ada campuran bahan alami yang nanti mampu merusak wajah apabila digunakan dalam jangka panjang.

Selain itu, ada juga kelebihan dari segi biaya yang harus dikeluarkan. Memakai cara alami untuk menghilangkan jerawat batu ini, Anda tidak perlu mengeluarkan banyak uang tambahan supaya hasilnya bagus. Karena dengan uang yang tidak terlalu besar, Anda sudah bisa menghilangkan masalah jerawat batu pada wajah dengan sangat akurat dan tentu cukup teruji. Bagaimana, masih tidak ingin mencobanya?

Faktor Penyebab Munculnya Jerawat Batu

jerawat batu bisa hilang sekejap

Ada banyak faktor yang menyebabkan jerawat batu muncul. Faktor tersebut menentukan seberapa berhasil cara menghilangkan jerawat batu yang Anda akan lakukan nantinya. Mengingat biasanya faktor tersebut menentukan bagaimana penanganan jerawat batu yang alami. Faktor yang menyebabkan munculnya masalah jerawat batu antara lain kulit berminyak yang berminyak. Jadi Anda yang memiliki karakteristik wajah berminyak, umumnya wajah akan lebih mudah terkena jerawat. 

Selain itu, ketidakseimbangan hormon pada tubuh juga menjadi alasan kenapa jerawat batu muncul. Sehingga tidak heran jika jerawat batu sering muncul ketika masa pubertas. Pola makan yang tidak sehat juga menjadi salah satu penyebab jerawat batu muncul. Contoh makanan yang tidak disarankan untuk dikonsumsi tentunya adalah makanan yang mengandung terlalu banyak minyak hingga makanan cepat saji lainnya. Dan masih banyak penyebab munculnya jerawat batu yang lainnya.

Cara Menghilangkan Jerawat Batu Secara Alami

Ada berbagai cara yang dilakukan oleh banyak orang dalam mengatasi tumbuhnya jerawat batu yang sangat menjengkelkan ini. Seperti contohnya adalah pergi ke salon, dokter kulit, membeli produk penghilang jerawat hingga menghilangkan jerawat dengan menggunkan tangan secara terbuka. Namun, kami lebih menyarankan agar Anda tidak menggunakan jari tangan untuk menghilangkan jerawat. Karena akan merusak lapisan kulit. 

Dari banyaknya cara untuk menghilangkan jerawat batu yang ada, cara untuk menghilangkan jerawat baru adalah dengan menggunakan bahan-bahan yang ada di sekitar kita adalah pilihan yang sangat tepat. Pasalnya, sangat ampuh, aman dan tentu murah. Bahan-bahan yang bisa Anda jadikan sebagai bahan dasar untuk menghilangkan jerawat batu tersebut seperti berikut ini: 

1. Lemon. 
Lemon mengandung asam askorbat - L yang dapat mengurangi peradangan pada kulit dan jerawat serta mampu membersihkan pori – pori wajah yang tersumbat. Cara menghilangkan jerawat batu menggunakan lemon adalah dengan menyiapkan satu buah lemon, kemudian potong menjadi 2 bagian dan peras untuk mendapatkan air lemon. 
Lalu oleskan air lemon pada wajah Anda pada bagian yang terdapat jerawat baru. Diamkan selama 15 menit dan basuh wajah Anda dengan menggunakan air dingin serta keringkan menggunakan handuk.

2. Pasta gigi
Semua orang pasti memiliki pasta gigi, tapi tak banyak yang tahu bahwa pasta gigi dapat digunakan untuk menghilangkan jerawat baru pada wajah Anda. Bahan penyusun pasta gigi seperti Fluoride, triclosan, hidrogen peroksida dapat mencegah terjadinya iritasi pada kulit, dapat mengeringkan jerawat dan dapat mengurangi peradangan pada wajah. 
Cara menggunakan pasta gigi untuk menghilangkan jerawat baru sangatlah mudah yaitu dengan mengoleskan pasta gigi langssung pada jerawat yang baru timbul di wajah Anda. Tetapi perlu waktu selama 2 jam untuk selanjutnya bisa dibilas dengan air dingin.  Ingat, Anda harus menghindari penggunaan pasta gigi pada kulit yang sensitif. 

3. Ketimun
Mungkin banyak dari kita yang tak menyadari bahwa ketimun memiliki manfaat yang sangat bagus untuk kulit. Ketimun mengandung mineral, antioksidan, asam amino dan vitamin C yang dapat digunakan untuk menghilangkan jerawat dan melembabkan kulit Anda. Cara menghilangkan jerawat batu dengan menggunakan ketimun adalah dengan memotong ketimun tipis - tipis lalu letakkan pada wajah Anda yang berjerawat dan tunggu selama kurang lebih 15 menit. 

Kemudian Anda dapat membasuh wajah dengan menggunakan air hangat. Jika Anda menginginkan hasil yang lebih bagus, Anda dapat meminum jus ketimun yang dicampur dengan air jeruk nipis. Karena jus ketimun mampu membersihkan dan mengeluarkan racun dari dalam tubuh kita.

4. Kulit Jeruk
Pada dasarnya, kulit jeruk mengandung Vitamin C dan asam alpha hidroksi yang mampu membersihkan pori – pori kulit yang tersumbat debu dan kotoran serta dapat mengangkat sel kulit mati. Cara untuk menghilangkan jerawat baru menggunakan kulit jeruk yaitu dengan mengeringkan kulit jeruk terlebih dahulu di bawah sinar matahari. Dalam mengeringkan kulit jeruk membutuhkan waktu selama beberapa hari sampai kulit jeruk benar – benar kering.  

Kemudian kulit jeruk yang sudah kering, haluskan menjadi kecil – kecil dan Anda dapat menambahkan air secukupnya. Oleskan pada bagian wajah yang berjerawat dan biarkan selama beberapa menit. Setelah itu bilas dengan air hangat.

5. Putih Telur
Tahukah Anda bahwa putih telur dapat mengecilkan pori – pori kulit dan dapat mengurangi minyak berlebih yang merupakan penyebab jerawat. Putih telur mengandung enzim lysozim yang dapat menghancurkan sel bakteri penyebab jerawat. Selain itu, putih telur juga mampu menghilangkan komedo yang biasanya ada di hidung. 

Ambil sebutir telur, pisahkan kuning dan putih telur. Cara menghilangkan jerawat batu dengan putih telur yaitu kocok putih telur hingga mengembang dan oleskan pada wajah Anda hingga mengering dan bilas menggunakan air hangat.

Itulah cara yang dapat Anda gunakan dalam menghilangkan jerawat yang baru saja muncul di wajah Anda, khususnya adalah jerawat baru. Bahan – bahan yang digunakan juga sangat mudah ditemukan. Selamat mencoba dan semoga cara menghilangkan jerawat batu dengan menggunakan bahan alami ini bisa sukses sesuai keinginan. Ada banyak bahan lain yang bisa dicoba. Anda bisa bertanya kepada dokter ahli maupun teman yang memiliki pengalaman serupa mengenai masalah jerawat batu.