Senin, 11 Juni 2018

Ini Tahu Cara Memutihkan Gigi Yang Cepat, Berikut Pembahasannya

Apakah Anda kurang percaya diri dengan warna gigi Anda karena tidak tahu bagaimana cara memutihkan gigi? Bisa dikatakan bahwa perasaan was – was tentang pendapat orang mengenai warna gigi kita pasti terus ada. Jadi, usaha yang pasti kita lakukan adalah dengan mencari tahu segala informasi mengenai cara untuk memutihkan gigi. Baik dari internet maupun dari pengalaman teman, kerabat atau pacar. Anda ingin mendapat cara memutihkan gigi dengan cepat dari interent, pasti harus mengunjungi situs internet dunia kedokteran yang terpercaya. 

Cara cepat memutihkan Gigi anda

Cara Memutihkan Gigi

Kebetulan sekali, Anda bisa mengunjungi artikel kami. Hari ini kami akan membahas beberapa cara yang dapat dilakukan untuk membuat gigi menjadi putih. Dimana, cara yang akan kami bahas kali ini adalah beberapa cara terbaik untuk memutihkan gigi dengan cepat menggunakan metode yang sederhana namun membuahkan hasil yang akurat. Seperti apa metode yang ada tersebut, Anda bisa menyimaknya langsung pada artikel ini. Supaya Anda tidak makin penasaran dan bisa langsung mencobanya, berikut adalah pembahasan yang kami maksud.

Sebelum membahas tentang cara memutihkan gigi Anda harus mengetahui terlebih dahulu penyebab gigi berwarna kuning atau gigi berwarna lainnya. Sehingga Anda dapat menghindari tindakan sebagai penyebab gigi menjadi kuning. Penyebab gigi kuning adalah sebagai berikut. Anda mungkin jarang membersihkan gigi dalam kehidupan sehari-hari Anda. Saat ini ada banyak cara yang digunakan untuk membersihkan gigi  dengan tujuan menjaga kebersihan dan kesehatan. Akan tetapi masih ada yang belum sepenuhnya membersihkan gigi secara rutin. Hal tersebut dapat membuat gigi menjadi kuning.  

Penyebab Gigi Menguning

Karena itu, supaya Anda terhindar dari gigi yang kuning, gosoklah gigi dengan rutin. Namun ingat, Anda juga harus menggunakan odol yang tepat. Karena percuma saja jika nantinya odol yang dipakai tidak sesuai dengan yang diharapkan. Kebiasaan merokok juga merupakan penyebab gigi tidak bersih alias gigi menguning. Rokok sendiri memiliki kandungan nikotin yang dapat menyebabkan gigi kita menjadi kuning. Jika Anda memperhatikan penampilan, maka berhentilah merokok. Dengan begitu penampilan Anda semakin sempurna dengan memiliki gigi putih.

Cara menyikat gigi yang salah juga merupakan alasan kenapa Anda tidak mudah mendapat gigi mungkin. Sebagian besar orang menyikat gigi dengan tujuan agar gigi menjadi bersih, akan tetapi kadang orang – orang tidak memahami tentang cara menggosok gigi yang baik. Sehingga membuatnyacara memutihkan gigi yang dilakukan tidak membuahkan hasil yang sepadan. Karena itulah, mulai sekarang, Anda harus menggosok gigi minimal selama 2 menit dengan menggunakan metode yang tepat dan juga akurat. 

Mengonsumsi kopi atau teh juga merupakan hal yang bisa menyebabkan kuning pada gigi. mungkin Anda adalah penikmat kopi atau teh. Nah, kebiasaan ini juga dapat menjadi salah satu penyebab gigi kita menjadi kuning. Anda cukup mengurangi konsumsi teh dan kopi saja. Anda bisa mencobanya dengan mengurangi frekuensi mengkonsumsi kopi untuk setiap harinya. Alkohol juga merupakan penyebab gigi tidak kunjung putih. Minuman yang mengandung alkohol di dalamnya juga dapat membuat gigi kita menjadi kuning. 

Cara Memutihkan Gigi Dengan Cepat Tanpa Buang-Buang Waktu

Cara Memutihkan Gigi

Selanjutnya kami akan membahas cara untuk memutihkan gigi dengan menggunakan bahan – bahan alami yang ada di alam. Sebenarnya, untuk memutihkan gigi dengan menggunakan bahan alami ini sangat mudah dan juga tidak membutuhkan waktu yang lama untuk mendapat hasilnya. Dan sudah pasti, hasil yang nanti Anda dapat benar-benar permanen seperti yang Anda inginkan. Lalu, apa saja bahan yang dimaksud? Untuk itu tetaplah membaca artikel ini ya. Bahan – bahan tersebut antara lain adalah:

Strawberry 

Buah strawberry mengandung asam malat dan asam askorbat. Kandungan tersebut bermanfaat dalam mengurangi noda yang ada pada gigi. Caranya yaitu dengan menghaluskan 2 buah strawberry dan campur dengan 1 sendok baking soda. Setelah kedua bahan tercampur, oleskan pada gigi. Kemudian diamkan selaama 5 menit, dan bilas dengan menggosok gigi menggunkan pasta gigi. Anda harus melakukan hal ini secara rutin, agar gigi menjadi putih. 

Kunyit

Kunyit dapat digunakan untuk memutihkan gigi. Cara memutihkan gigidengan menggunakan bahan ini adalah menghaluskan kunyit terlebih dahulu dan oleskan pada sikat gigi. Lalu Anda harus menggosok gigi seperti biasa menggunakan kunyit tadi. Biarkan sampai 2 menit lalu Andaa dapat berkumur. Lakukan dengan rutin setiap hari supaya hasil yang Anda dapat bisa benar-benar sesuai dengan harapan.

Jeruk lemon

Buah yang satu ini banyak mengandung asam sitrat yang dapat digunakan untuk  memutihkan gigi secara alami. Anda harus mencobanya. Langkah – langkah penggunaannya yaitu potong buah lemon menjadi beberapa bagian kecil dan gosokkan potongan lemon pada gigi selama 2 menit. Jika sudah selesai, Anda dapat berkumur menggunakan air putih untuk menghilangkan sisa lemon yang mungkin masih menempel pada gigi.

Arang aktif 

Dahulu arang berguna untuk membersihkan gigi. Tapi sekarang kembali populer lagi, karena arang aktif menjadi salah satu bahan dalam produk kecantikan. Arang dapat membantu Anda mendapat alternatif cara memutihkan gigicepat dan efektif. Caranya yaitu haluskan arang, kemudian pada sikat gigi beri arang halus. Kemudian Anda harus menggosok gigi seperti biasa dengan menggunakan arang halus. Selain itu arang ternyata mampu menjaga kesehatan gigi dan gusi Anda.

Jeruk nipis

Tidak jauh berbeda dengan jeruk lemon, jeruk nipis juga bisa dijadikan pemutih gigi alami karena dapat membersihkan bakteri di dalam mulut. Cara untuk memutihkan gigi menggunakan jeruk nipis yaitu dengan memotong jeruk menjadi 2 bagian, peras hingga mendapatkan airnya, lalu larutkan perasan jeruk nipis dengan air hangat. Gunakan untuk berkemur, setelah berkemur menggunakan jeruk nipis, gigi Anda pasti menajdi berubah agak putih. 

Buah Pinang

Buah pinang mengandung astringent dan hemostatik dari zat tanin. Karena kandungan yang ada tersebut, buah yang satu ini ternyata dapat dimanfaatkan untuk memutihkan gigi secara alami. Untuk memanfaatkan buah pinang untuk cara memutihkan gigiadalah dengan membakar biji pinang hingga hangus, kemudian tumbuhlah biji pinang sampai halus dan cepat oleskan pada gigi Anda. Lakukan kebiasaan ini minimal dua kali dalam sehari supaya gigi putih bisa didapat dengan mudah.

Jahe

Jahe selain untuk menghangatkan tubuh dan mengatasi masuk angin, rempah ini juga dapat digunakan untuk memutihkan gigi secara alami. Rempah yang selalu tersedia di dapur ini memang mempunyai banyak manfaat untuk kesehatan. Cara untuk memutihkan gigi menggunakan jahe sangatlah mudah. Anda dapat menggunakan air perasan jahe untuk langsung digunakan berkumur. 

Itulah beberapa penyebab gigi menjadi kuning. Dan juga telah dibahas mengenai cara untuk memutihkan gigi dengan menggunakan bahan – bahan alami yang banyak terdapat di alam. Bagaimana, cara memutihkan gigi cukup mudah bukan? Pastikan setelah membaca artikel ini, Anda dapat menerapkannya secara langsung.