Cara mengatasi penyakit Insomnia pada remaja - Remaja dengan semua kompleksitasnya juga mempunyai resiko terkena Insomnia.Sudah tau kan definisi Insomnia.Dikalangan usia remaja seharusnya secara medis akan jarang mengalami Insomnia,Namun dewasa ini karena faktor faktor lainnya Insomnia ternyata banyak juga menyerang kalangan Remaja.
Untuk mengatasi Insomia pada remaja,maka kita bahas dulu mengenai penyebab Insomnia pada remaja.Masalah hormonal menjadi faktor utama terjadinya Insomnia pada usia remaja,ketidakstabilan perasaan emosional akan juga sangat berperan besar terhadap munculnya Insomnia.Stres dan Gaya hidup memperbesar resiko terjangkitnya Insomnia pada Remaja juga.
Nah itulah 10 Cara mengatasi Insomnia pada remaja yang bisa kamu praktekkan,berusahalah menghindari penyebab insomnia ini,karena usia remaja adalah usia produktif dan sayang jika isia siakan.
Untuk mengatasi Insomia pada remaja,maka kita bahas dulu mengenai penyebab Insomnia pada remaja.Masalah hormonal menjadi faktor utama terjadinya Insomnia pada usia remaja,ketidakstabilan perasaan emosional akan juga sangat berperan besar terhadap munculnya Insomnia.Stres dan Gaya hidup memperbesar resiko terjangkitnya Insomnia pada Remaja juga.
10 Cara mengatasi Insomnia pada remaja untuk kamu
- Kendalikan diri anda pada usia remaja,kondisi hormon yang tidak stabil seringkali berpengaruh pada kondisi emosional kamu,sehingga tidak jarang membuat kamu susah untuk tidur.
- Hindari merokok,kandungan Nikotin didalam rokok akan membuat kamu lebih susah tidur,apalagi kegiatan merokok akan semakin kencang di malam hari menjelang tidur.
- Hindari Minuman Alkohol,karena akan membuat perasaan kamu gelisah di malam hari dan juga alkohol dapat menimbulkan efek kecanduan yang sangat membahayakan.
- Rubah kebiasaan tidur larut malam,tetapkan jam maksimal untuk berangkat tidur,latih setiap harinya dan kamu akan dapat tidur tepat waktu melalui dari sebuah kebiasaan.
- Latih emosi diri kamu,jangan umbar emosi karena akan membuat saraf kamu selalu tegang dan berakibat kamu akan susah tidur di malam hari.
- Olah raga lah secara teratur dan cukup,untuk menjaga metabolisme tubuh kamu tetap baik,sehingga meminimalisir gangguan gangguan kesehatan pada tubuh kamu.
- Konsumsi makanan makanan sehat dan kontrol asupan lemak kamu agar kamu tetap berada pada berat badan ideal.Over berat badan akan mengakibatkan kondisi kesehatan kurang baik dan meningkatkan resiko terjangkitnya Insomnia.
- Minum susu hangat pada malam hari terbukti dapat me rileks kan saraf saraf otak kamu dan membuat kamu lebih mudah memejamkan mata.
- Kurangi minum kopi apalagi pada malam hari,karena kafein di dalam kopi akan membuat kamu tetap terjaga di malam hari.
- Jangan terlalu kepikiran terhadap segala sesuatu karena akan membuat otak kamu terus bekerja dan membuat mata kamu terus terjaga meskipun badan kamu sudah merasakan lelah.
Nah itulah 10 Cara mengatasi Insomnia pada remaja yang bisa kamu praktekkan,berusahalah menghindari penyebab insomnia ini,karena usia remaja adalah usia produktif dan sayang jika isia siakan.